Pesta Rakyat Semen Tonasa, Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin: Bersama Kita Dorong Pembangunan Ekonomi Kerakyatan

    Pesta Rakyat Semen Tonasa, Direktur Utama  PT Semen Tonasa Asruddin: Bersama Kita Dorong Pembangunan Ekonomi Kerakyatan
    Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin: Bersama Kita Dorong Pembangunan Ekonomi Kerakyatan

    PANGKEP - Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin SE MM, Ak, CA saat memberikan arahan pada pembukaan Pesta Rakyat Semen Tonasa di lapangan sepak Bola PT Semen Tonasa di Tonasa II Rabu (18/10/2023)

    Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin mengatakan bahwa dengan pelaksanaan acara Pesta Rakyat Semen Tonasa dalam memperingati HUT ke 55 PT Semen Tonasa dengan harapan untuk senantiasa bersama mendorong dalam pertumbuhan ekonomi kerakyatan.

    Menurutnya bahwa PT Semen Tonasa telah banyak melakukan pembinaan dan memberikan bantuan baik modal kerja maupun fasilitas usaha lainnya terhadap pelaku UMKM, baik yang berada di ring satu maupun di luar ring satu.

    " Dengan pembinaan UMKM selama ini yang dilakukan oleh PT Semen Tonasa, sudah banyak yang berhasil dan sukses membangun kesejahteraan keluarga mereka" ujarnya.

    Kemudian pada Hari ini kita undang masyarakat ring satu bersama kepala Desa dan kepala Kelurahan untuk ikut serta dalam kegiatan karnaval Pesta Rakyat memperingati HUT ke 55 PT Semen Tonasa.

    " Semoga dengan kegiatan ini senantiasa lebih termotivasi mendorong dalam pembangunan ekonomi kerakyatan menuju masyarakat lebih sejahtera dan Indonesia Maju" ujarnya ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Buronan Tersangka Korupsi Pemberian Fasilitas...

    Artikel Berikutnya

    Istiqamah, Mahasiswa Asal Pangkep Dukung...

    Berita terkait

    PT Semen Tonasa Raih Sertifikasi ISO Terintegrasi dari Sucofindo
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    MYL-ARA Temui Sahabat Milenial, Dorong Partisipasi Anak Muda untuk Pangkep Maju
    PKM Perkenalkan Penggunaan Teknologi Pancing Cumi-cumi Squid Jig ke Kelompok Nelayan Mitra Pangkep
    Peringati HUT FKPPI ke 44, Dandim 1421 Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo Ajak FKPPI Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia
    SDB Mantapkan Dukungan untuk Paslon Nomor Satu MYL-ARA, Targetkan Kemenangan di Pilkada Pangkep
    Pererat Silaturahmi, Kapolsek Bungoro Sambangi Tokoh Masyarakat, Ajak Sukseskan Pilkada 2024
    PT Semen Tonasa Perkuat Komitmen TJSL Melalui Pakta Integritas dan Studi Banding ke Malang
    SMP 2 Pangkajene Gelar Porseni, Kadis Pendidikan Pangkep DR Sabrun : Porseni Ajarkan Siswa Junjung Tinggi Sportivitas dan  Berani Akui Kekalahan
    Bawaslu Pangkep Gelar Sosialisasi Pengawasan Secara Tatap Muka
    SMP 2 Pangkajene Gelar Porseni, Kadis Pendidikan Pangkep DR Sabrun : Porseni Ajarkan Siswa Junjung Tinggi Sportivitas dan  Berani Akui Kekalahan
    Press Release, Kajari Pangkep: Penghentian Penuntutan  Restorave Justive Tersangka H di Kejaksaan Negeri Pangkep
    Wakapolsek Tondong Tallasa Kanit Binmas dan Bhabinkamtibmas Hadiri Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 
    Tingkatkan Sinergitas TNI-POLRI,  Bhabinkamtibmas Polsek Tupabbiring Bersama Babinsa Laksanakan Patroli Malam Hari 
    Jaga Sinergitas Jelang Pemilu,  Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Aipda Zainal Sambangi Desa Pulau Terjauh Kapoposang

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru

    Follow Us

    Tags